Harga saham bank-bank Himbara rontok di sesi pertama perdagangan pertama, Selasa, 8 April 2025 atau setelah libur Lebaran.